iden sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Berita Fakultas Kesehatan Masyarakat

Category

Turnamen Golf FKM UI dan ILUNI UI Untuk Semarakkan Dies Natalis ke-57

Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) menyelenggarakan serangkaian acara guna memperingati dies natalisnya tahun ini. Rangkaian kegiatan tersebut didominasi berbagai kegiatan yang membawa perubahan, terutama pada aspek kesehatan, keselamatan, dan kesejahteraan, yakni salah satunya turnamen golf yang diselenggarakan, pada Rabu, (5/10). Turnamen golf tersebut dilaksanakan Klub Golf Bogor Raya yang dihadiri oleh Dekan FKM...
Read More

Tragedi Stadion Sepak Bola Kanjuruhan dari Tinjauan Pakar K3 UI: Crowd Safety Management, Cegah Potensi Bahaya K3 dalam Setiap Event Besar

Kerusuhan pascapertandingan Persebaya vs Arema FC Sabtu (01/10) di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, yang berujung tragis pada 125 korban meninggal dunia dan 323 korban luka, menjadi pelajaran sangat berharga bagi kita. Data tersebut pun langsung masuk dalam daftar tiga besar sejarah kerusuhan di stadion sepak bola setelah Peru (320 kematian) dan Ghana (126 kematian). Selain merupakan tragedi kemanusiaan,...
Read More

Online Games “Nutrition Impact” dan Modul Remaja Sehat dari FKM UI, Guna Cegah Stunting

Stunting merupakan gangguan pertumbuhan pada 1000 hari pertama kehidupan anak, yakni sejak di dalam kandungan hingga anak berusia 2 tahun. Sayangnya, intervensi pada ibu hamil dan anak di bawah usia dua tahun (baduta) kerap kali terlambat, terlebih jika ibu hamil sudah telanjur mengalami anemia dan anak sudah lebih dari 1 kali (bulan) tidak mengalami penambahan...
Read More

UI Menang Best Student Presentation pada International Conference Korea Selatan

Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) Ulfi Hida Zainita, dari Program S-2 Promosi Kesehatan, meraih gelar Best Student Presentation pada the 19th Pacific Basin Consortium for Environment and Health International Conference (PBC Conference) 2022. Konferensi tersebut mengangkat tema “Environmental Exposure in a Changing Climate” yang diselenggarakan oleh the International Environmental Research Institute (IERI)...
Read More

Dashboard Executive Performance Financial untuk Pengelolaan Keuangan yang Adaptif Terhadap Turbulensi

“Kondisi turbulensi yang penuh goncangan dan ketidakpastian, seperti yang terjadi saat ini dengan pandemi COVID-19, memberikan dampak sangat besar dan menjadi tantangan saat ini dan masa mendatang bagi sektor pelayanan kesehatan, khususnya rumah sakit. Kondisi yang tidak ideal tersebut menuntut manajemen untuk adaptif dan inovatif terhadap perubahan yang sangat dinamis dengan mengambil keputusan yang tepat...
Read More

FKM UI Jalin Kemitraan dengan PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan K3

Kerja sama penta helix, kolaborasi, dan engagement antara dunia pendidikan tinggi dengan dunia industri, merupakan upaya dan tuntutan zaman menuju entrepreneur university. Kolaborasi ini juga merupakan salah satu jalan yang dapat menerjemahkan temuan sains dan teknologi ke dalam manfaat praktis serta meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan sosial masyarakat. Berdasarkan hal tersebut, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI)...
Read More

UI Dukung Pengembangan UMKM dan Pariwisata Melalui Penguatan Layanan Kesehatan Primer dalam The 2nd ITTP-Covid19

Penguatan pelayanan kesehatan primer untuk mendukung perkembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) perlu dilakukan, terutama setelah dunia dilanda pandemi Covid-19 pada dua tahun terakhir. Menurut Sekretaris Universitas UI, dr. Agustin Kusumayati, M.Sc., Ph.D., berdasarkan pengalaman penanganan pandemi Covid-19, banyak negara yang gagal menekan angka kasus positif Covid-19 karena terlalu berfokus pada identifikasi kasus baru...
Read More

27 Universitas Bahas Penanganan Pandemi Tingkat Asean pada The 2nd International Teleconference on Technology and Policy

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) selenggarakan konferensi internasional The 2nd International Teleconference on Technology and Policy (The 2nd ITTP) dalam mendukung pelaksanaan pemulihan Covid-19 di Asia Tenggara. Acara yang berlangsung pada 6–8 Agustus ini menghadirkan para peneliti dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara untuk membahas proyeksi penanganan pandemi Covid-19 di ASEAN. Dengan mengangkat tema “Post...
Read More

Dukung Penyelenggaraan ITTP-Covid19, FKM UI Gelar Webinar Kesehatan Demi Kebangkitan Indonesia Pasca Pandemi

Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) selenggarakan webinar kesehatan bertajuk “The Roles of Social Sciences and Humanities in Dealing with Covid-19 Pandemic”, pada Selasa (2/8), melalui platform Zoom dan Youtube. Webinar ini melibatkan beberapa fakultas di UI, antara lain Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Fakultas Hukum (FH), Fakultas Ilmu...
Read More

FKM UI Gandeng Australia Consortium for In-Country Indonesian Studies (ACICIS) Jadi Tuan Rumah Virtual Public Health Study Tour 2022

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) kembali dipercaya menjadi tuan rumah penyelenggara Virtual Public Health Study Tour (VPHST) 2022. Kegiatan ini merupakan program intensif selama dua pekan bagi mahasiswa Australia yang ingin mempelajari dan menggali pengalaman mengenai bidang kesehatan masyarakat di Indonesia. Pada penyelenggaraannya yang ke-11 di FKM UI, tur virtual diadakan meliputi rangkaian...
Read More
1 3 4 5 6 7 9