Tim Pengabdian Masyarakat (pengmas) Program Pendidikan Vokasi Universitas Indonesia (Vokasi UI) yang terdiri atas tiga dosen dan dua mahasiswa Vokasi UI, di bawah pimpinan Pengabdi Utama Istiadi Soenarto, SE, MM, M.Si melaksanakan kegiatan pengmas bertajuk Program Pengembangan dan Pendidikan Karakter dan Public Speaking Bagi Santri dan Remaja Pesantren. Kegiatan berlangsung pada bulan Agustus hingga Oktober 2020, di sebuah pesantren Ar-Raudhah...Read More
Guru Besar Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) Prof. Dr.-Ing. Misri Gozan, M.Tech. IPU beserta tim terjun langsung memperkenalkan hasil risetnya berupa Biopestisida berbasis tembakau, Gogo Z Bio-01, kepada masyarakat petani di Desa Sembalun, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari program pengabdian masyarakat (pengmas) yang dilaksanakan oleh Prof. Misri dan tim sebagai...Read More
Direktorat Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Universitas Indonesia (DPPM UI) turut menggalakkan sebuah program bertajuk “UI Peduli Perawat Indonesia”, yang merupakan bagian dari upaya pendampingan yang dilakukan oleh DPPM UI. Salah satu agenda yang dijalankan adalah penyerahan 3,600 botol hand sanitizer dan ratusan alat kebersihan diri kepada Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI), pada 6 Agustus 2020. Perwakilan PPNI Irna...Read More
Di tengah situasi pandemi COVID-19 saat ini, tenaga kesehatan di pulau-pulau terpencil di Indonesia mengalami kesulitan di dalam penanganan pasien karena akses terhadap layanan kesehatan terbatas. Guna menjawab tantangan tersebut, tiga mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI), yaitu, Fadhil Nurrohman, Zahra Syahrika, dan Satria Bagas dari Program Studi Teknik Perkapalan 2017 di bawah bimbingan dosen FTUI,...Read More
Aurellia Novanda Rahmadanty, Mahasiswa Program Studi Okupasi Terapi Angkatan 2019, Program Pendidikan Vokasi Universitas Indonesia (UI), menjadi satu diantara 15ribu mahasiswa Relawan Kemanusiaan Melawan COVID-19 yang diinisiasi oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI. Danty, demikian ia akrab disapa, terlibat pada Program Komunikasi, Informasi, Edukasi (KIE) Rumah Bahasa yang berperan memberikan edukasi kepada lingkungan sekitar tentang bahaya...Read More
Di tengah mewabahnya penyakit COVID-19, tim Pengabdian Masyarakat (pengmas) dari Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia (FIK UI) menjalankan program pengmas “Edukasi Pencegahan COVID-19” yang ditujukan bagi para petugas di tiga panti werdha di Jakarta Timur. Program tersebut akan berlangsung secara online pada tanggal 21 – 22 April 2020 di Panti Sosial Tresna Werdha (PSTW) Budi...Read More
Departemen Kimia Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) pada Senin (16/3/2020) mengumpulkan relawan untuk membuat cairan pencuci tangan (hand sanitizer) sebanyak 420 liter. Pembuatan hand sanitizer ini dilakukan untuk memenuhi permintaan para pemesan. “Kebanyakan yang memesan adalah para dokter dan dosen-dosen FKUI sendiri untuk dibagikan secara gratis ke sekolah-sekolah dan rumah sakit yang membutuhkan,” ujar...Read More
Ikatan Wanita Universitas Indonesia (IWK UI) menggelar kegiatan bakti sosial berupa pelatihan “Urban Farming yang digelar di Sekolah Luar Biasa (SLB) Nusantara di Beji, Depok pada Rabu (11/03/2020). Kegiatan ini diikuti oleh 90 siswa yayasan. Pemateri utama , Indriyati Puji Lestari memaparkan pentingnya urban farming saat ini. “Karena lahan semakin berkurang, sedangkan kebutuhan manusia untuk sayuran dan...Read More
Tim UI Peduli Banten yang berada di bawah koordinasi Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat Universitas Indonesia (DRPM UI) mengembangkan Tangki Septik Tepat Guna untuk dimanfaatkan sebagai fasilitas MCK umum bagi warga di Hunian Sementara (Huntara) Bukit Pasir Malang, Desa Sumberjaya, Kecamatan Sumur, Pandeglang, Banten. Dosen FTUI Dr. Cindy Rianti Priadi menggagas program tersebut dan terjun...Read More