Kantor Pemilihan Penyedia Direktorat Pengadaan Barang dan Jasa Universitas Indonesia akan melaksanakan tender dengan pascakualifikasi untuk paket pengadaan Barang sebagai berikut: Paket Pekerjaan Nama paket pekerjaan : Pengadaan Server dan Peralatan Teknologi Informasi Fakultas Kedokteran UI Lingkup pekerjaan : Pengadaan Server dan Peralatan Teknologi Informasi Fakultas Kedokteran UI Nilai total HPS : Rp593.981.418,00 (Lima ratus...Read More
Lima Mahasiswa Fakultas Teknik (FT) Universitas Indonesia (UI) raih penghargaan “Most Improved Team” pada ajang 22nd Annual Undergraduate Seismic Design Competition (SDC) yang diselenggarakan oleh Earthquake Engineering Research Institute (EERI) Student Leadership Council. Pada ajang tersebut, mereka yang tergabung dalam tim EERI SDC UI 2025 membuat desain “Tenchi Tower”, sebuah model struktur gedung 19 lantai...Read More
Sebagai kampus percontohan pelaksanaan Program Cek Kesehatan Gratis (CKG), Universitas Indonesia (UI) menyelenggarakan pemeriksaan kesehatan, pada Jumat (23/5), di Selasar Gedung Pusat Administrasi Universitas (PAU), Kampus UI Depok. Program yang dicanangkan oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia (RI) ini, ditinjau langsung oleh Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) RI, Prof. dr. Dante Saksono Harbuwono, Sp.PD-KEMD., Ph.D, dan...Read More