iden sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Inovasi

Category

Cegah Pilot Alami Fatigue Lewat Penggunaan Frames Karya Inovasi Dosen UI

Aplikasi FRAMES yang merupakan karya inovatif dari Program Studi Kedokteran Penerbangan, Departemen Ilmu Kedokteran Komunitas, Fakultas Kedokteran (FK), Universitas Indonesia (UI) lahir dari keinginan kuat UI untuk mengedepankan riset yang mampu menjawab kebutuhan masyarakat. Aplikasi ini diperuntukkan agar dapat mengatasi fatique yang kerap dialami oleh para pilot, terutama yang melintasi jalur penerbangan cukup panjang. Guru...
Read More

Peluncuran Kembali Situs Web Sahabat Makara Mudahkan Alumni Berdonasi Untuk Dana Abadi UI

Direktorat Pengembangan Karir dan Hubungan Alumni (DPKHA) Universitas Indonesia (UI) meluncurkan kembali platform crowdfunding atau urun dana Sahabat Makara melalui situs web sahabatmakara.ui.ac.id. Sahabat Makara adalah platform crowdfunding yang melibatkan alumni UI dalam penggalangan Dana Abadi UI.  Platform ini diluncurkan kembali dalam rangka transformasi Dana Abadi UI untuk mendapatkan dukungan dan keterlibatan alumni UI yang...
Read More

Guru Besar UI Kembangkan Aplikasi Deskab® Guna Permudah Deteksi Penyakit Skabies

Skabies atau yang lebih dikenal dengan sebutan gudik/buduk merupakan penyakit yang disebabkan oleh Sarcoptes scabiei, tungau yang sangat menular terutama melalui kontak langsung. Skabies bukan merupakan penyakit yang mematikan, namun dapat menurunkan kualitas hidup seseorang. Selain mudah menular, pengobatannya perlu dilakukan dengan anggota keluarga dan/atau komunitas tempat pasien tinggal. Kesulitan memberantas skabies membuat angka prevalensi...
Read More

Mahasiswa UI Raih Dua Penghargaan Kompetisi Internasional Bidang Teknik Industri

Delapan orang mahasiswa Departemen Teknik Industri (DTI) Fakultas Teknik (FT) Universitas Indonesia (UI) angkatan 2021 meraih dua prestasi membanggakan pada The 14th International Conference on Industrial Engineering and Operations Management (IEOM). Para mahasiswa membawa pulang penghargaan First Place dan Second Place of IEOM Undergraduate Research Competition yang diikuti oleh lebih dari 100 peserta dari berbagai...
Read More

UI Terima Kunjungan UiTM Cawangan Kelantan Malaysia, Jalin Kolaborasi Transformasi Pendidikan Melalui MOOCs

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Indonesia (UI) menerima kunjungan kehormatan dari Universiti Teknologi MARA (UiTM) Cawangan Kelantan, Malaysia pada Rabu (28/2). Kedatangan Rektor UiTM Cawangan Kelantan, Prof. Dr. Abdol Samad Nawi beserta rombongan di Ruang Rapat Gedung Akuntansi Lantai 2, FEB UI Depok ini disambut oleh Dekan FEB UI, Teguh Dartanto, Ph.D. beserta para...
Read More

Mahasiswa UI Raih Juara 1 Digital Accounting Competition 2024, Kaji Peran Sentral Generasi Z dalam Pengambilan Kebijakan Pajak

Tiga mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Indonesia (UI) meraih Juara 1 dalam Digital Accounting Competition 2024 yang diselenggarakan oleh Ikatan Akuntan Indonesia Muda wilayah Jawa Timur Komisariat Jember. Ketiga mahasiswa tersebut berasal dari program studi Ilmu Administrasi Niaga FIA UI Angkatan 2022, yaitu Muhammad Reza Pahlefy, Brian Egbert, dan Muhammad Firza Arizian. Dalam kompetisi...
Read More

Si-Cuhal, Terobosan Inovatif dari UI Guna Pantau Curah Hujan

Pertanian dan perkebunan merupakan dua sektor yang sangat bergantung pada kondisi cuaca. Biasanya, musim tanam utama berlangsung pada musim penghujan di mana ketersediaan air sedang tinggi, yaitu dari November hingga Maret. Namun, perubahan iklim yang terjadi sering kali menyebabkan datangnya musim hujan dan kemarau tidak menentu dan sulit diprediksi. Hal ini secara signifikan mempengaruhi periode...
Read More

Game Karya Mahasiswa UI Unggul Dari 200 Partisipan Pada Kompetisi Gamejam Plus Indonesia 2023

Setelah mengungguli 200 partisipan lainnya, empat mahasiswa Program Studi Produksi Media, Program Pendidikan Vokasi, Universitas Indonesia (UI) yang tergabung dalam tim MADH Creative berhasil meraih Runner Up kategori Fan Choice pada kompetisi GameJam Plus Indonesia 2023. Tim yang terdiri dari Fikri Hasan, Dani Bintang Aprilyanto, ⁠Bella Maedevia, dan ⁠Rifqi Raditya Dewangga ini menciptakan game yang...
Read More

Menkes RI, Mahfud Md, Hingga Anies Baswedan Hadiri Pengukuhan Guru Besar FKUI Prof. Erlina Burhan Yang Kaji Eliminasi Tuberkulosis di Indonesia

Menteri Kesehatan Republik Indonesia (RI), Ir. Budi Gunadi Sadikin, CHFC., CLU.; Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan RI Periode 2019–2024, Prof. Dr. H. Mohammad Mahfud MD, S.H., S.U., M.I.P.; dan Gubernur DKI Jakarta Periode 2017–2022, H. Anies Rasyid Baswedan, S.E., M.P.P., Ph.D. menghadiri acara pengukuhan Prof. Dr. dr. Erlina Burhan, SpP(K), M.Sc. sebagai Guru...
Read More

UI Buka Peluang Kolaborasi dengan PT DMG Investment Trading Guna Rancang Terobosan Baru pada Perangkat Medis

Universitas Indonesia (UI) terus gencar menggali potensi kolaborasi dengan berbagai mitra di dunia, yang tidak hanya berfokus pada bidang pendidikan namun juga riset dan inovasi. Kali ini, UI siap bersinergi bersama PT DMG Investment Trading melalui Osmunda Group dan Sichuan Technology Co., Ltd., yang keduanya merupakan industri yang bergerak dalam bidang riset dan produksi perangkat...
Read More
1 2 3 4 64