Depok, 22 Mei 2023. Data dari Badan Pusat Statistik (BPS) pada 2021, menunjukkan bahwa Indonesia telah menghasilkan limbah plastik sebanyak 66 juta ton/tahun dan sekitar 3,2 juta ton limbah sampah tersebut terbuang ke laut. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia (FISIP UI) bersama dengan berbagai lembaga riset, yaitu Center for South East Asian...Read More