id sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Januari 5, 2018

Day

Pengolahan Limbah Beracun Fenol Dengan Teknologi Fotokatalisis

Perkembangan industri menyebabkan munculnya beberapa permasalahan baru, salah satunya adalah masalah pencemaran lingkungan, seperti bahan buangan (limbah) industri. Salah satu limbah industri adalah limbah fenol. Fenol adalah senyawa organik yang sangat beracun yang dapat ditemukan dalam beragam bidang industri seperti migas, farmasi, cat, elektronik bahkan rumah sakit. Fenol bersifat karsinogenik dan dapat menyebabkan kerusakan fungsi...
Read More

Metode Solvosis, Metode Alternatif Untuk Pembersihan Behel Gigi

Breket (behel) gigi yang terlepas merupakan masalah yang sering dihadapi oleh pengguna. Bagi dokter gigi, breket yang lepas juga merepotkan, karena harus  mengulang prosedur pemasangan dari awal. Prosedur ulang pemasangan breket mencakup proses membersihkan breket dari bahan adesif yang menempel sebelumnya. Dalam proses inilah diperlukan sebuah metode yang dapat melepas bahan adesif tersebut dengan cepat, mudah,...
Read More