Sebagai wujud pengamalan Tridharma perguruan tinggi dalam pengabdian masyarakat, dosen Vokasi UI menggelar pelatihan soft skill bagi warga binaan rumah tahanan (rutan) kelas 1 Cipinang pada Minggu (7/10/2018). Pelatihan ini mengangkat tema “Peningkatan Daya Saing Sumber Daya Manusia Melalui Pendekatan Pelatihan Soft Skill Warga Binaan Rumah Tahanan Negara Klas I Cipinang”. Sebanyak 50 orang warga...Read More
Kemajuan teknologi digital yang pesat membawa dampak pada berkembangnya e-commerce yang juga turut memacu perekonomian bangsa Indonesia.Tokopedia bekerja sama dengan Universitas Indonesia (UI) menyelenggarakan acara Tokopedia Goes To Campus dengan tajuk “Generasi Digital Dukung Ekonomi Indonesia” pada Selasa (9/10) di Balai Sidang UI Kampus Depok. Online commerce saat ini telah menciptakan 4 juta pekerjaan dan...Read More
“Kejahatan siber saat ini menjadi perbincangan hangat dan merupakan ancaman tersendiri bagi kalangan pelaku bisnis online commerce,” ucap Leontinius Alpha Edison selaku Vice Chairman & Co-Founder Tokopedia. Online commerce kini telah menjadi bisnis yang besar bahkan nilainya sudah mencapai US 8 miliar per tahun dan berdampak besar terhadap perekonomian Indonesia. Ditambah lagi kehadiran bisnis digital...Read More