id sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Juli 11, 2022

Day

Empat Mahasiswa UI Juara di ASEAN Geospatial Challenge 2022, Manfaatkan Social Mapping untuk Petakan Potensi Pembangunan

Empat mahasiswa Universitas Indonesia (UI) yang tergabung dalam tim Sustainable Rangers, yakni Maurice Efroza (Fakultas Teknik angkatan 2019), Bella Hena Samira (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/FMIPA angkatan 2019), Najma Khofifah (FMIPA angkatan 2019), dan Devina Azalya (FMIPA angkatan 2019), kembali menoreh prestasi dalam ajang kompetisi global ASEAN Geospatial Challenge 2022. Sustainable Rangers merupakan salah satu tim yang mewakili...
Read More

Dukung Pembangunan Berkelanjutan Berbasis Digital, Vokasi UI Kembangkan Konsep Greening Smart Tourism Village di Bali

Sejak dinyatakan sebagai desa wisata oleh Pemerintah Kabupaten Gianyar pada 2018, Desa Kenderan yang terletak di Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, Bali, terus mengembangkan potensi desa tersebut, salah satunya di bidang pariwisata melalui atraksi alam, budaya, dan buatan –seperti jalur trekking dan jalur cycling. Berkat pengembangan tersebut, Desa Kenderan termasuk dalam 300 besar Anugerah Desa Wisata Indonesia (2021) yang...
Read More