iden sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Hafidz

By

Posisi UI Menuju Entrepreneurial University

Mencermati bechmark yang dilakukan pada Stanford dan Massachusetts Institute of Technology (MIT) sebagai the World’s Most Innovative Universities pada tulisan sebelumnya berjudul “Mengukur Performa Entrepreneurial University” (Kompas, 22 Agustus 2021), dapat kita ketahui bersama bahwa Stanford memiliki keunggulan dalam memajukan sains, menemukan teknologi baru, dan menggerakkan pasar serta industri baru. Dari tahun ke tahun, Stanford...
Read More

Rektor UI: Untuk Memenangkan Kompetisi, Perlu Ditunjang Kemampuan Softskill

Universitas Indonesia (UI) menutup rangkaian kegiatan Program Kegiatan Awal Mahasiswa Baru (KAMABA) UI tahun akademik 2021/2022 pada hari Jumat, 27 Agustus 2021. Di acara ini, hadir secara virtual Puan Maharani (Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia), Letjend TNI (Purn) Muhammad Munir (Ketua Dewan Analisa Strategis Badan Intelijen Negara), dan untuk kelas masterclass hadir tiga pembicara, yakni Direktur...
Read More

Latihan Terapeutik Tepat, Efektif & Bermanfaat untuk Pasien PPOK

Penulis: Alfin Heriagus Pada hari Jumat (06/08/2021), Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) menyelenggarakan sidang promosi doktor melalui aplikasi Zoom Meeting dan kanal Youtube “Medicine UI”. Pada sidang promosi doktor ini, dr. Tresia Fransiska, U.T, SpKFR sebagai promovendus diberikan kesempatan untuk mempersentasikan hasil disertasinya yang berjudul “Rancangan Model Latihan Terapeutik pada Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik...
Read More

Defisiensi Vitamin D Sebagai Penyebab Terjadinya Bayi Prematur

Penulis: Alfin Heriagus Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) menyelenggarakan sidang promosi doktor pada hari Rabu (04/08/2021) melalui aplikasi Zoom Meeting dan kanal Youtube “Medicine UI”. Pada sidang promosi doktor ini, dr. Putri Maharani Tristanita Marsubrin, Sp. A(K) sebagai promovendus diberikan kesempatan untuk mempersentasikan hasil disertasinya yang berjudul “Peran Vitamin D dalam Menentukan Morbiditas Bayi Sangat...
Read More

Menyusui Sebagai Investasi: Bukti Ilmiah dan Aplikasinya

Penulis: Alfin Heriagus Dalam rangka memperingati “Pekan Menyusui Sedunia 2021”, Human Nutrition Research Center, Indonesian Medical Education and Research Institute (IMERI) menyelenggarakan seminar daring bertajuk “Upaya Perlindungan, Promosi dan Dukungan Ibu Menyusui di Indonesia: dari Riset ke Masyarakat”. Seminar ini diselenggarakan pada Sabtu (07/08/2021) melalui aplikasi Zoom Meeting dan kanal Youtube “IMERI FK UI”. Salah satu narasumber...
Read More

UI Lepas 92 Mahasiswa Program IISMA untuk Studi ke Universitas Ternama di Asia & Eropa

Universitas Indonesia (UI) akan memberangkatkan 92 mahasiswa peraih program beasiswa Indonesian International Mobility Awards (IISMA), yaitu salah satu Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Seremoni penglepasan dilakukan oleh Rektor UI, Prof. Ari Kuncoro, S.E., M.A., Ph.D melalui media daring pada Selasa, 24 Agustus 2021. Hadir dalam kesempatan tersebut Ketua Subpokja Mobilitas Internasional Mahasiswa Indonesia (Indonesian International Student...
Read More

Aplikasi ‘Paruku’ Karya Mahasiswa UI Raih People’s Choice Award di NUS Medical Grand Challenge 2021

Inovasi aplikasi ParuKu karya Mahasiswa Universitas Indonesia (UI) mendapat perhatian besar dan terpilih meraih penghargaan People’s Choice Award dalam ajang internasional NUS Medical Grand Challenge 2021 yang diselenggarakan oleh National University of Singapore secara daring pada 21 Agustus 2021. ParuKu adalah sebuah aplikasi chatbot berbasis Artificial Intelligence yang membantu menemani masyarakat Indonesia dalam menentukan keputusan selama pandemi Covid-19. Aplikasi ParuKu menyediakan...
Read More

ToothBites, Pasta Gigi Bentuk Permen Buatan Tim Mahasiswa FTUI

Tim mahasiswa Fakultas Teknik, Universitas Indonesia (FTUI) membuat inovasi ToothBites, pasta gigi yang dibuat menyerupai permen. Toothbites dibuat dengan menggunakan teknik enkapsulasi dengan lapisan luar berbahan sodium alginate yang mudah pecah di dalam mulut serta aman untuk dikonsumsi. ToothBites menggunakan bahan alami seperti ekstrak serai (Cymbopogon nardus) sebagai perasa dan antibakteri serta charcoal berbasis tempurung kelapa (Cocos nucifera) sebagai agen pemutih....
Read More

Mengukur Performa “Entrepreneurial University”

KOMPAS.com – Transformasi universitas dari traditional mission university ke entrepreneurial university ditandai dengan keterhubungan antara pendidikan, penelitian dengan inovasi dan kewirausahaan. Struktur integral yang menghubungkannya, bertujuan menanamkan budaya inovasi dan kewirausahaan dalam pendidikan dan penelitian. Evolusi ini tidak lepas dari tantangan dan peluang. Apa saja yang menjadi tantangan dan peluang? Kita dapat mencermati bersama dengan...
Read More

Model Pertanggungjawaban Pidana Korupsi Pada Perkara Korupsi di Indonesia

Penulis: Satrio Alif Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FH UI) menyelenggarakan sidang promosi doktor dengan promovendus Budi Suhariyanto, S.H., M.H. Ia mempresentasikan hasil disertasi yang berjudul “Model Pertanggungjawaban Pidana Korporasi Pada Perkara Korupsi di Indonesia” dalam sidang yang disiarkan secara virtual melalui Zoom dan kanal Youtube Humas FH UI. Dr. Edmon Makarim, S.Kom., S.H., LLM. memimpin...
Read More
1 7 8 9 10 11 28