id sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Fasilkom

Tag

Fasilkom UI Adakan GNOME Asia Summit 2015

Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) bekerja sama dengan Komunitas GNU/Linux Bogor (GliB) mengadakan konferensi internasional di bidang teknologi informasi, “GNOME.Asia Summit 2015”, pada 8—9 Mei 2015 di Balairung UI, Depok. Konferensi tersebut mempertemukan pakar teknologi informasi dan akademisi dari dalam maupun luar negeri, perwakilan pemerintah, dan mahasiswa untuk saling berdiskusi dan berbagi pengetahuan...
Read More

Pushla, Aplikasi Inovatif Karya Mahasiswa UI

Terdorong oleh rasa kepedulian terhadap sesama, sejumlah mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer (Fasilkom) UI membuat aplikasi berbasis android “Pushla”. Aplikasi ini, seperti yang diklaim oleh salah satu anggota tim, merupakan aplikasi inovatif pertama di Indonesia yang memungkinkan pengguna mobile phone memberikan donasi melalui pulsa. Tim pembuat Pushla terdiri atas Rafi Putra Arriyan (Ari), Ginanjar Ibnu Solikhin,...
Read More

Memprediksi Waktu Panen Padi dengan Teknologi Penginderaan Jauh

Lebih dari delapan juta hektar sawah terbentang di bumi Indonesia. Namun, potensi tersebut belum dapat menggenjot hasil panen padi yang dihasilkan. Pemerintah menghadapi sejumlah masalah untuk meningkatkan produktivitas hasil panen padi. Pemerintah saat ini masih mengandalkan pengumpulan informasi terkait fase tumbuh padi dan ketersediaan beras nasional secara konvensional. Pengamatan berkala di lapangan dilakukan untuk memprediksi...
Read More

Buat Aplikasi Siaga Banjir, Mahasiswa UI Raih Prestasi di Tingkat Dunia

Tim Kawung Labs yang terdiri atas tiga mahasiswa Fasilkom UI angkatan 2011—Fauzan Helmi Sudaryanto, Enreina Annisa Rizkiasri, dan Riska Fadilla—berhasil meraih Grand Prize Winner bersama dua pemenang lainnya di ajang “Code For Resilience” yang diselenggarakan oleh Global Facility for Disaster Reduction and Recovery (GFDRR) of World Bank Group. Ajang ini diselenggarakan di London, Inggris pada...
Read More

Ciptakan Aplikasi untuk Smart Watch, Mahasiswa UI Raih Prestasi di Ajang Hackathon

Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) yang tergabung dalam tim Pandago Studio berhasil mengukir prestasi dalam ajang Hackathon yang diselenggarakan oleh Startup Asia Singapore 2014. Ajang tersebut diselenggarakan pada 7—8 Mei 2014 dengan laga final pada 17 Mei 2014. Pandago Studio meraih juara pertama dalam kategori HERE dan The Top 2 untuk kategori...
Read More

Bermain dengan Teknologi Bersama Compfest 2013

Sebuah kegiatan edukatif dengan kemasan hiburan yang menarik, hadir dalam Computer Festival 2013 yang diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia pada 21 dan 22 September 2013. Compfest tahun ini yang mengambil tema “Facing National Development Towards Innovation & Collaboration(FANTASTIC)“, merupakan gelaran kelima sejak penyelenggaraannya yang pertama pada tahun 2009. Kegiatan ini bertujuan untuk memacu...
Read More

UI to PIMNAS XXVI

UI di tahun 2013 ini kembali mengirimkan delegasi-delegasinya ke Pekan Ilmiah Mahasiswa (PIMNAS) ke 26 yang akan diselenggarakan di Universitas Mataram, Lombok Nusa Tenggara Barat pada tanggal 9-13 September 2013. Tahun ini UI mengirimkan 9 tim untuk berangkat ke Mataram yang terdiri dari 39 Kontingen. Bila tahun lalu UI hanya mengirimkan 5 tim untuk PKM-KC,...
Read More