iden sipp@ui.ac.id dan humas-ui@ui.ac.id +62 21 786 7222
Berita Fakultas Kesehatan Masyarakat

Category

Guru Besar FKM UI Raih Penghargaan K3 Tingkat Dunia

Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) mencatat prestasi membanggakan WSO Professional Concerned Award dari World Safety Organization (WSO) yang berpusat di Las Vegas, Amerika Serikat. Penghargaan itu diberikan kepada Guru Besar Departemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) FKM UI, Prof. Dra. Fatma Lestari, M.Si, Ph.D. Pada kesempatan yang sama, ada tiga wakil Indonesia yang...
Read More

Menuju FKM UI yang Unggul & Luhur, Program Dekan FKM UI 2021-2025 Mondastri Korib Sudaryo

Prof. dr. Mondastri Korib Sudaryo, MS., DSc. terpilih sebagai Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) periode 2021 – 2025. Pada proses tersebut, Mondastri Korib Sudaryo unggul dari tiga kandidat lainnya yaitu Dien Anshari, Asih Setiarini, dan Besral. Di awal paparannya menyampaikan visi, misi, dan program kerja, Prof. Mondastri Korib Sudaryo atau yang akrab...
Read More

Dukung Kemenparekraf, FKM UI Bina Desa Wisata Pada Aspek CHSE

Tim pengabdian masyarakat Universitas Indonesia (UI), yang diketuai oleh Prof. dra. Fatma Lestari, M.Si., Ph.D., Guru Besar Departemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) UI, bersama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, serta Bupati Karanganyar Juliyatmono, mendeklarasikan pembinaan pada beberapa Desa Wisata di Indonesia. Program pembinaan tersebut dalam rangkaian Anugerah Desa Wisata...
Read More

FKM UI Jalani Evaluasi Pembangunan Zona Integritas 2021 dari Kemenpan-RB

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) telah dicanangkan menjadi fakultas pertama yang ditunjuk oleh UI dalam pembangunan Zona Integritas sejak 15 Juni 2020. Zona Integritas adalah predikat yang diberikan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) Republik Indonesia kepada badan publik yang pemimpin dan jajarannya memiliki komitmen untuk mewujudkan Wilayah Bebas dari...
Read More

Pendekatan Aspek Sosial-Budaya dalam Penyampaian Informasi Covid-19

Penulis: Ameni Nazaretha Indonesia memiliki beragam karakteristik masyarakat, mulai dari kondisi geografis hingga bahasa dan budaya yang berbeda. Hal itu akan berpengaruh terhadap reaksi masyarakat ketika dihadapkan pada suatu situasi tertentu, misalnya tentang protokol kesehatan (prokes) di masa pandemi yang mengharuskan pembatasan sosial. Mungkin, bagi sebagian orang pembatasan sosial itu bisa dianggap bertentangan dengan budaya...
Read More

UI Dominasi Kompetisi Daewoong Social Impactor 2021

Tiga belas mahasiswa Universitas Indonesia (UI) terpilih menjadi duta mahasiswa dalam Program Daewoong Social Impactor tahun 2021. Program Daewoong Social Impactor (DSI) merupakan sebuah program duta mahasiswa yang memberdayakan 15 anak muda kreatif Indonesia dalam membuat dan menyebarkan kreasi konten kesehatan yang bermanfaat melalui media sosial dengan mengusung tema “Pikiran Positif Awal Hidup Sehat”. DSI...
Read More

Pentingnya Peran Pemerintah dalam Upaya Penanganan Kesehatan Jiwa

Penulis: Rizky Syahputra Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) mengadakan acara bertajuk “Seminar Online FKM UI Seri 24: Perlindungan Sosial dan Stigma bagi Penyandang Disabilitas” pada Rabu (30/6). Acara tersebut menghadirkan Prof. Dr. Budi A Keliat, M.App.Sc (Guru Besar Fakultas Ilmu Keperawatan UI), dr. Ari Dwi Aryani, M.KM (Deputi Direksi Bidang Jaminan Pelayanan Primer,...
Read More

Aplikasi Clinical Pathway, Kontribusi FKM UI Untuk Jaga Mutu dan Kendali Biaya RS

Tim Pengabdian Masyarakat (Pengmas) Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) mengembangkan sebuah aplikasi yang bertujuan mempermudah Rumah Sakit (RS) menganalisis data, sehingga dapat dipergunakan dalam menyusun clinical pathway serta evaluasinya. Aplikasi ini diperkenalkan kepada seluruh Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di Provinsi DKI Jakarta Raya dalam sebuah workshop yang sudah terselenggara pada Maret lalu. Ia akan dimanfaatkan...
Read More

Tim Pengmas FKM UI Sosialisasikan Aplikasi SI-BUDI “Sistem Bank Sampah Terpadu” di Pasar Santa, Jakarta Selatan

Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) melalui tim pengmas yang diketuai oleh Dr. drg. Ririn Arminsih W, M.Kes, melakukan program pengmas dengan memberikan penyuluhan dan sosialisasi kepada para pedagang, tenaga keamanan, tenaga kebersihan, koordinator pasar, serta pimpinan Pasar Santa yang berlokasi di jalan Cipaku Kelurahan Petogogan, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Tim pengmas yang beranggotakan Dr. Zakianis,...
Read More

FKM UI Gelar Webinar Terkait Pentingnya Protein Hewani Bagi Tumbuh Kembang Anak

Pusat Kajian Gizi dan Kesehatan (PKGK) Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) menggelar Webinar Gizi dan Kesehatan dengan mengusung tema “Pentingnya Protein Hewani Bagi Tumbuh Kembang Anak”. Webinar ini dilaksanakan melalui aplikasi Zoom pada Sabtu (10/4) dan dihadiri lebih dari 290 peserta yang berasal dari dinas kesehatan se-Indonesia, masyarakat umum, mahasiswa, serta tenaga kesehatan...
Read More
1 5 6 7 8 9