Situs weeb Universitas Indonesia menawarkan beberapa kategori berita dalam lini masa kami untuk para pembaca yang ingin mengetahui info-info terbaru berdasar genre yang ada.
Ada tiga kunci sukses jika ingin usaha kopi maju dan bertahan, kata Andi Isvandiar Muluk dari Pemberdayaan Masyarakat Sanama. “Menjadi spesialis, bergerak secara dinamis, dan selalu adaptif, ini adalah keyword. Ketiga hal ini harus diwujudkan dengan kolaborasi bersama,” ujar Andi, sewaktu menjadi pembicara dalam pelatihan yang digagas oleh Departemen Ilmu Administrasi Niaga (DIANi) Fakultas Ilmu Administrasi Universitas...Read More
Awal tahun 2022, hujan masih sering mengguyur beberapa tempat. Masyarakat diharapkan mengantisipasi berbagai potensi bencana yang bisa terjadi akibat curah hujan yang tinggi, salah satunya adalah banjir. Adanya potensi berbagai bencana yang mengancam akibat tingginya curah hujan, mendorong tim pengabdian masyarakat (pengmas) Departemen Geografi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia (FMIPA UI) untuk...Read More
Mengingat kondisi pandemi saat ini yang mulai membaik, Kota Depok pada awal tahun 2022 akan menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 1. Dengan penerapan PPKM ini, maka kegiatan belajar-mengajar di tingkat Sekolah Dasar di Depok akan dilakukan melalui metode Pembelajaran Tatap Muka (PTM), yang tentu saja membutuhkan penerapan protokol kesehatan yang ketat. Untuk itu,...Read More
Sampah merupakan problem utama di kota-kota besar, seperti Jakarta. Permasalahan sampah itu disebabkan oleh banyak faktor, antara lain rendahnya kesadaran masyarakat dalam menangani permasalahan sampah. Selain itu, sistem pengelolaan sampah juga belum maksimal. Sayangnya, masyarakat –khususnya anak-anak– belum begitu memahami tentang pentingnya memilah dan mengelola sampah untuk mengurangi volume sampah yang semakin lama semakin menimbun....Read More
Tiga mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) keluar sebagai pemenang di CIOMS Annual Award for Medical Students 2021, untuk artikel ilmiah terbaik di bidang farmakovigilans dan etika penelitian. Mereka adalah Gilbert Lazarus (mahasiswa FKUI angkatan 2017), Kevin Tjoa (FKUI 2017), dan Anthony William Brian Iskandar (FKUI 2017). Ketiga mahasiswa tersebut dibimbing oleh dosen dari Departemen...Read More
Kehadiran Omicron yang merupakan varian virus Covid-19, bagi sebagian orang meresahkan, boleh jadi karena belum banyak yang diketahui tentang virus baru ini. Menurut Dr. Heri Setiawan, dosen Fakultas Farmasi Universitas Indonesia (FF UI), virus Omicron ini menular dengan cepat, sehingga perlu pencegahan ekstra terhadap varian virus ini, misalnya segera melakukan vaknisasi lengkap. “Transmisi virus ini...Read More
Kelompok lansia (61-80 tahun) termasuk yang rentan dalam menghadapi penyakit, terutama di era pandemi Covid-19. Kondisi ini dipengaruhi oleh beberapa hal, seperti: penyakit bawaan, kesehatan yang melemah, maupun penurunan imunitas pada diri lansia. Kondisi tersebut menyebabkan lansia rentan terjangkit virus corona, dibandingkan mereka yang lebih muda. Dengan segala keterbatasan karena faktor usia itu, maka para...Read More
Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) pada tahun 2021 bekerja sama dengan Kementerian Pertanian dalam program Youth Enterpreneur and Employment Support Services (YESS), dalam tiga bidang studi, yakni studi pemetaan provinsi tentang akses layanan keuangan pada empat provinsi lokasi program YESS; penilaian pasar dan rantai nilai; serta analisis pasar kerja...Read More
Penulis: Humairah Nur Dalam rangka peluncuran Jurnal Prisma edisi ke-40, Departemen Ilmu Politik Universitas Indonesia (UI) dan Jurnal Prisma menyelenggarakan webinar bertajuk “Ekonomi Politik Digital di Indonesia” pada hari Rabu (8/12). Acara diselenggarakan secara daring melalui zoom dan siaran langsung di Kanal YouTube FISIP UI. Pada kesempatan ini, webinar membahas dua isu utama, yaitu ekonomi...Read More
Penulis: Alfin Heriagus “Perlu kita ketahui bersama bahwasanya Indonesia memiliki luas area perkebunan sawit terbesar di dunia dengan total 16,38 juta hektar dari Sumatera hingga Papua. Meskipun saat ini masih dilanda pandemi, namun kenyataannya produksi kelapa sawit tetap meningkat. Ini merupakan bukti nyata bahwa kontribusi industri kelapa sawit itu tidak bisa diremehkan,” kata Menteri Koperasi dan UKM...Read More